INFORMASI: Data berikut ini masih dalam proses pemenuhan Prinsip SDI.

DATA INDEKS KERUKUNAN UMAT BERAGAMA 2024

Dataset ini berisi data Indeks Kerukunan Umat Beragama Tahun 2024                                                                                                                                                             Dataset kajian tentang Indeks Kerukunan Umat Beragama ini dikeluarkan dalam periode 1 tahun sekali.   Data ini diambil melalui responden Data yang dikumpulkan dalam kegiatan ini adalah data primer, yaitu data yang diperoleh langsung dari responden dengan menggunakan kuesioner terstruktur. Pengumpulan data di lapangan dengan melakukan survey kepada masyarakat dengan jumlah responden adalah 400 responden di 23 kecamatan di Kabupaten Bekasi kemudian dikelompokkan ke dalam empat wilayah pengembangan sebagaimana ditetapkan berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Bekasi Nomor 12 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Bekasi Tahun 2011 – 2031, sebagai berikut :Kuesioner Survei Kerukunan Umat Beragama Kabupaten Bekasi 2024 terdiri dari 3 indikator, yakni toleransi, kesetaraan, dan kerjasama. Jumlah pertanyaan untuk toleransi sebanyak 4, kesetaraan sebanyak 5 pertanyaan, dan pertanyaan untuk kerjasama sebanyak 4.Pertanyaan kuesioner menggunakan skala Likert, dimana responden ditanyakan mengenai persepsi terhadap kerukunan umat beragama. Skala pertanyaan dari 1 hingga 5 dengan penjelasan untuk 1 berarti Sangat Tidak Setuju (STS), 2 untuk Tidak Setuju (TS), 3 untuk Netral (N), 4 untuk Setuju (S), dan 5 untuk Sangat Setuju (SS).Setelah dihitung berdasarkan skala Likert tersebut, selanjutnya hasilnya diratarata dan dijumlahkan dengan skor dari hasil tiap kecamatan. Penjumlahan ini kemudian dibagi dengan jumlah pertanyaan untuk setiap indikator. Adapun skor masing-masing pertanyaan sebagai berikut :Toleransi : 143,96Kesetaraan : 128,65Kerjasama : 135,10Total Skor : 407,71Berdasarkan perhitungan tabel diperoleh skor sebesar 407,71 poin. Setelah dibagi 5, maka skor Kerukunan Umat Beragama Kabupaten Bekasi 2024 sebesar 83,21 poin. Jika dikategorikan termasuk kategori sangat tinggi.Penjelasan mengenai variabel dalam dataset ini :                                                                                                                                                                     1 .Kode_kabupaten             : menyatakan kode Kabupaten sesuai ketentuan Badan Pusat Statistik merujuk pada Peraturan Kepala Badan Pusat Statistik Nomor 3 Tahun 2019 dengan tipe data numerik                                                                                                                                                    2. Nama_kabupaten            : menyatakan lingkup data berasal Kabupaten Bekasi sesuai penamaan Badan Pusat Statistik merujuk pada Peraturan Kepala BPS Nomor 3 Tahun 2019 dengan tipe data teks                                                                                                                                            3. Nama_variabel                  : menyatakan Data Indeks Demokrasi dengan tipe data teks       4. nilai                                          : menyatakan nilai variabel dengan tipe data numerik                                                                                    5. Satuan                                    : menyatakan satuan dari dokumen kajian dengan tipe data teks                                                                                                                                               6. Tahun                                      : menyatakan tahun produksi data dengan tipe numerik

Access & Use Information

Public: This dataset is intended for public access and use.

Data and Resources

Additional Info

Field Value
Source https://opendata.bekasikab.go.id/dataset/data-indeks-kerukunan-umat-beragama-2024
Last Updated December 9, 2024, 00:42 (UTC)
Created December 9, 2024, 00:42 (UTC)
GUID 7e1833b8-6cb9-5015-ae49-4ca72c5c5e62
Language
dcat_issued 2024-09-26T18:03:24.659370+00:00
dcat_modified 2024-10-02T09:12:08.098315+00:00
dcat_publisher_name Badan Kesatuan Bangsa Politik
harvest_object_id a84e8702-35b9-4b0d-a1b1-8f999c74223b
harvest_source_id 68de7a74-ffdb-4891-8596-12662802bebb
harvest_source_title Kabupaten Bekasi - DCAT