INFORMASI: Data berikut ini masih dalam proses pemenuhan Prinsip SDI.

Rekapitulasi Produksi, Luas Panen, dan Produktiitas Kopi Robusta Di Provinsi NTB

Konsep: Luas Panen, Produktivitas, Produksi, Kopi Robusta Definisi:
a. Luas Panen adalah Angka realisasi luas panen tanaman yang dipungut hasilnya setelah tanaman tersebut cukup umur dan hasilnya paling sedikit 11% dari keadaan normal. b. Produktivitas adalah Suatu nilai yang menunjukkan rata-rata hasil produksi per komoditi per satuan luas tanaman Sayur-Sayuran pada periode satu tahun laporan.
c. Produksi adalah banyaknya hasil menurut bentuk hasil yang ditetapkan dan merupakan penjumlahan laporan per unit. d. Kopi robusta (Coffea canephora) merupakan kopi yang memiliki cita rasa yang kuat dan cenderung lebih pahit disbanding kopi arabika. Biji kopi robusta banyak digunakan sebagai bahan baku kopi siap saji dan percampuran kopi racikan untuk menambah kekuatan cita rasa kopi Klasifikasi : Pertanian Ukuran : Luas Panen, Nilai Produktivitas, Nilai produksi
Satuan : Hektar, Kuintal/Hektar, Kuintal
Sumber: Dinas Pertanian dan Perkebunan

Access & Use Information

Public: This dataset is intended for public access and use.

Data and Resources

Additional Info

Field Value
Source https://data.ntbprov.go.id/dataset/rekapitulasi-produksi-luas-panen-dan-produktiitas-kopi-robusta-di-provinsi-ntb
Last Updated 11 October 2022, 10:22 AM (UTC+00:00)
Created 11 October 2022, 10:22 AM (UTC+00:00)
GUID fca23fd6-58af-4005-9196-dba0540b4f32
Language
dcat_issued 2020-02-17
dcat_modified 2022-08-23
dcat_publisher_name Dinas Pertanian dan Perkebunan
harvest_object_id 2264c625-a97f-405f-9a92-1d9c49035fd3
harvest_source_id bed464a8-7c91-44e2-a978-6f2f1dbe22cc
harvest_source_title Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat - DCAT
kategori Kependudukan